SD/MI/SDLB – Standar Isi – 2011-2012
8
B. KISI-KISI UJIAN NASIONAL SDLB
4. BAHASA INDONESIA SDLB – A, D, DAN E (TUNANETRA, TUNA DAKSA RINGAN,
DAN TUNA LARAS)
NO.
KOMPETENSI
INDIKATOR
Disajikan paragraf sederhana, siswa dapat:
• menentukan ide pokoknya
• menentukan isi paragraf
• menentukan tema bacaan.
Disajikan bacaan sederhana dua paragraf tanpa
judul, siswa dapat:
• menentukan judul bacaan
• menyimpulkan isi bacaan
• menentukan kalimat utama paragraf pertama
• menentukan kalimat tanya yang sesuai dengan isi
paragraf.
Disajikan bacaan sederhana, siswa dapat:
• mengartikan ungkapan pada paragraf
• menentukan sinonim kata dalam paragraf
• menentukan antonim kata dalam paragraf.
Disajikan kalimat sederhana, siswa dapat:
• menentukan kalimat tanya sesuai isi kalimat
• menentukan makna kata berimbuhan dalam
kalimat .
1. Membaca dan memahami berbagai
bentuk teks bacaan nonsastra dan sastra
berupa petunjuk pemakaian, kamus,
ensiklopedi, denah, teks agak panjang
(150 - 200 kata), pengumuman, pantun,
teks, percakapan, puisi, cerita anak,
kolom khusus (majalah anak, kolom dan
lain-lain), serta drama
Disajikan paragraf cerita, siswa dapat menentukan
hal yang diceritakan.
Disajikan paragraf rumpang, siswa dapat
melengkapinya dengan kata yang tepat.
Disajikan 4 kalimat sederhana secara acak, siswa
dapat mengurutkannya menjadi paragraf yang padu.
Siswa dapat membuat kalimat bagian isi pada surat
permohonan izin tidak masuk sekolah.
Siswa dapat menuliskan tanggal surat dengan benar.
Siswa dapat mengisi formulir sederhana dengan
benar.
Siswa dapat melengkapi kalimat pembuka pidato
yang belum lengkap dengan kata yang tepat.
Siswa dapat melengkapi kutipan pidato dengan
kalimat penutup dengan benar.
Siswa dapat melengkapi kutipan percakapan
sederhana yang belum lengkap dengan kalimat yang
tepat.
Siswa dapat melengkapi paragraf sederhana yang
belum lengkap dengan kalimat yang tepat.
Siswa dapat melengkapi penggalan cerita sederhana
yang belum lengkap dengan kalimat yang tepat.
Disajikan sampiran pantun sederhana, siswa dapat
melengkapinya dengan bagian isi yang sesuai.
2. Menulis dan memahami berbagai bentuk
tulisan berupa petunjuk, bagian cerita
yang hilang, surat, paragraf,
pengumuman, pantun anak, karangan,
surat undangan, dialog 2-3 tokoh, laporan
ringkasan, buku poster, puisi bebas,
pengisian formulir, ringkasan,
percakapan, prosa (dari puisi), pidato,
naskah drama anak, dan surat resmi
Siswa dapat memperbaiki penggunaan kata
berimbuhan dalam kalimat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar